Ngiang Riang Siang
Ngiang Riang Siang Jangan kau rapal keluhan Karena kau berada di pusarannya Kau silabe dari kekata yang dihamburkan kemacetan Kau partikel dari hembusan asap wacana knalpotknalpot peristiwa Jangan kau gumamkan gundahan Sebab kau larik dari ode sebuah kota Kau nada minor dari lagulagu yang diputar ulang di perempatan Kau salah satu not yang […]
Read More